Ariel Bebas – Sudah pada tahu berita cukup mengejutkan Ariel Bebas dari penjara pada tanggal 23 Oktober 2010 nanti, kenapa dan mengapa ariel bisa bebas dari penjara baca review berikut. Kepala Bareskrim Mabes Polri Komjen Pol Ito Sumardi dengan mantap mengatakan bahwa perbuatan Ariel sangat nyata. Komjen Pol Ito Sumardi menegaskan bahwa penahanan Ariel akan ditangguhkan sementara saja, “Bukannya ariel bebas sepenuhnya, tapi ditangguhkan saja masa penahanannya. Karena masih perlu kelengkapan berkas sesuai permintaan JPU,” jelasnya kepada para wartawan lewat SMS, (18/10/2010).
Ariel lagi boring di tahanan |
Selain itu, masa penahanan Ariel tersebut menurut aturan hukum yg berlaku memang sudah saatnya untuk ditangguhkan, Karena setelah masa penahanan 120 hari, berakhir 22 Oktober 2010 waktu 24.00 WIB. Tetapi ingat, memang Ariel Bebas dari penjara, namun tidak berarti ariel telah dibebaskan dari perkara. Hanya saja, perlu ada pembuktian formal yang menjadi kendala, seperti Ariel serta Luna Maya tidak mau mengakui, termasuk tempat dan waktu kejadian.
Berbeda dgn Cut Tari, memang dia telah mengakui adanya rekaman video tersebut, Namun tidak juga tidak bisa mengatakan tempat kejadian perkara dan waktu terjadinya perbuatan hina tersebut. Ito juga menambahkan bahwa media juga mendukung supaya apapun dan berapa pun hukuman ariel nanti, perbuatan yang dilakukan oleh Nazriel Irham harus tetap diberikan sanksi tegas. “ Ini bertujuan supaya nilai-nilai religi, sosial, budaya serta etika Bangsa Indonesia tidak semudah itu untuk dilanggar!
0 comments:
Post a Comment